Komisi Pemilihan Umum menerbitkan aturan baru terkait pelaporan dana kampanye pemilu. Aturan itu tertuang dalam Peraturan KPU atau PKPU Nomor 18 tahun 2023 tentang Dana Kampanye Pemilihan Umum yang diterbitkan pada 1 September 2023. Ketua KPU Hasyim Asy’ari mengatakan PKPU dibuat merujuk pada pasal-pasal yang berkaitan dengan dana kampanye di undang-undang pemilu seperti mengenai […]
Wali Kota Surakarta, Gibran Rakabuming Raka, mengumumkan akan memulai kiprahnya sebagai kampanye Ganjar Pranowo menjelang pemilihan presiden 2024. Gibran mengatakan akan mulai mengikuti kampanye Ganjar pada pekan ini. Ganjar Pranowo membenarkan keterlibatan Gibran dalam tim kampanye. Gubernur Jawa Tengah mengatakan dirinya dan Gibran akan melakukan kegiatan di Bogor, Jawa Barat, akhir pekan ini. “Olahraga bersama […]