Kementerian Agama dan Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) mulai mendapatkan kepastian kenaikan biaya haji tahun depan. Dari hasil rapat bersama sepanjang hari itu, biaya penyelenggaraan haji yang ditanggung jamaah maksimal Rp 49,8 juta. Angka tersebut merupakan penurunan dari usulan awal pemerintah sebesar Rp 69 juta per jemaah. Namun, angka terbaru masih belum sepenuhnya disepakati. Itu poin […]