JAKARTA, selebritis.id – Jonathan Latumahina, ayah David Ozora memberikan kabar terbaru terkait kondisi anaknya. David masih menjalani perawatan di rumah sakit setelah mengalami koma. Hal itu dibagikan Jonathan Latumahina melalui video yang diunggah di akun media sosial pribadinya. Di kolom keterangan, Jonathan menyebut anaknya sudah sadar dan memasuki tahap pemulihan emosi. “David saat ini memasuki […]
Dinas Kesehatan DKI Jakarta sedang menyelidiki laporan gagal ginjal akut (GGA) pada dua anak baru-baru ini. Salah satunya meninggal. “Benar satu orang meninggal dunia, dan kami masih dalam proses mengumpulkan informasi,” kata Kepala Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit DKI Jakarta Dwi Oktavia di Jakarta, Minggu (5/2), seperti dikutip Antara. Dari dua kasus yang diselidiki, satu […]